PERBEDAAN SEL TUMBUHAN, SEL HEWAN DAN SEL BAKTERI

Daftar Isi



Apakah perbedaan sel hewan, sel tumbuhan dan sel bakteri? Apa sajakah sel yang ada pada tumbuhan namun tidak ada pada hewan dan bakteri? Dan sebaliknya? Well.. Biar gak cuma kepo aja, check it out!
Sel Tumbuhan
Sel Tumbuhan

  1.  Sel tumbuhan lebih besar dari sel Hewan
  2.  Tidak memiliki lisosom
  3.  Tidak memiliki sentrosom
  4.  Memiliki dinding sel dan membran sel
  5.  Umumnya memiliki plastida
  6.  Mempunyai bentuk yang tetap
  7.  Memiliki vakuola ukuran besar, banyak
Sel Hewan
Sel Hewan

  1. Sel Hewan lebih kecil dari sel Tumbuhan
  2. Tidak memiliki plastida
  3. Tidak memiliki dinding sel
  4. Memiliki lisosom
  5. Memiliki sentrosom
  6. Mempunyai bentuk tidak tetap
  7. Tidak memiliki vakuala (walaupun ada juga yang memiliki vakuola tapi  ukuran kecil)

Sel Bakteri
Sel bakteri


Tabel perbedaan sel hewan, sel tumbuhan dan sel bakteri
Kalau perbedaan sel hewan dan tumbuhan ajah? Ini die!!
Tabel Perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan
No
Sel hewan
Sel tumbuhan
1
Tidak mempunyai dinding sel
Mempunyai dinding sel
2
Mempunyai sentrosom
Tidak mempunyai sentrosom
3
Tidak mempunyai plastida
Mempunyai plastida
4
Mempunyai lisosom
Tidak mempunyai lisosom
5
Cadangan makanan brupa lemak dan glikogen
Cadangan makanan berupa pati atau amilum
6
Ukuran Sel tumbuhan lebih besar daripada sel hewan.
Ukuran Sel hewan lebih kecil daripada sel tumbuhan.
7
Bentuk Tetap
Bentuk Tidak tetap
8
Diktiosom
Badan golgi
9
Vakuola, Pada sel muda kecil dan banyak, pada sel dewasa tunggal dan besar
Tidak mempunyai vakuola, walaupun terkadang beberapa sel hewan uniseluler memiliki vakuola yang berukuran kecil baik pada sel muda maupun sel dewasa

Posting Komentar